Berita Terkini
Anambas
Tol Laut : Dugaan Monopoli Pelni di Rute Jakarta-Tarempa Kembali Disorot
redaksi -
Anambas, SK.co.id - Program tol laut yang digagas pemerintah bertujuan untuk meningkatkan konektivitas dan kesejahteraan masyarakat di daerah terpencil, termasuk Tarempa, Kepulauan Anambas. Namun, program ini kembali dibayangi oleh dugaan monopoli yang dilakukan oleh PT Pelni dalam pengelolaan rute...
Anambas
Semangat Jalesveva Jayamahe Membara di Upacara Hari Armada RI Lanal Tarempa
redaksi -
Anambas, SK.co.id – Dengan semangat juang yang membara, prajurit Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Tarempa melaksanakan upacara peringatan Hari Armada Republik Indonesia ke-79. Upacara yang berlangsung khidmat di Lapangan Apel Mako Lanal Tarempa pada Kamis (5/12/2024) ini menjadi momen...
Anambas
Sepeda Motor Jadi Rebutan di Perayaan Hari Armada RI Lanal Tarempa
redaksi -
Anambas, SK.co.id – Perayaan Hari Armada Republik Indonesia ke-79 di Lanal Tarempa tidak hanya diisi dengan upacara yang khidmat, tetapi juga dimeriahkan dengan acara undian doorprize yang sangat dinantikan seluruh prajurit. Hadiah utama berupa sepeda motor Honda Revo Fit...
Anambas
Polres Kepulauan Anambas Beri Kejutan Spesial untuk Lanal Tarempa
redaksi -
Anambas, SK.co.id – Dalam suasana penuh keakraban, peringatan Hari Armada Republik Indonesia ke-79 di Lanal Tarempa menjadi semakin meriah. Pasalnya, prajurit Lanal Tarempa mendapatkan kejutan manis berupa kue ulang tahun dari Polres Kepulauan Anambas. Gestur solidaritas ini membuktikan semakin...
Kepulauan Riau
Bulan Guru Nasional : Strategi untuk Menumbuhkan Guru Berkualitas Tinggi di Indonesia
redaksi -
Opini, Pendidikan - November menjadi peringatan tahunan untuk menghargai kontribusi guru bagi kemajuan bangsa, dengan tema “Guru Hebat, Indonesia Kuat” pada tahun 2024 ini, kita perlu merefleksikan kembali peran penting guru dalam membentuk masa depan pendidikan Indonesia. Pemerintah dalam...
Advertorial
DKP Kepri Aktif Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis
redaksi -
KEPRI, SK.co.id - Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Provinsi Kepulauan Riau menunjukkan komitmennya dalam mendukung program pemerintah untuk meningkatkan konsumsi ikan melalui kegiatan Makan Bergizi Gratis (MBG).Dalam rangka memperingati Hari Ikan Nasional (Harkannas) ke-11 tahun 2024, DKP Kepri menyelenggarakan...
Anambas
Danlanal Tarempa Tinjau TPS dalam Pilkada 2024 di Kepulauan Anambas
redaksi -
Anambas, SK.co.id – Dalam rangka memastikan keamanan dan ketertiban pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah di Kabupaten Kepulauan Anambas, Danlanal Tarempa Letkol Laut (P) Ari Sukmana, S.E., M.Tr.Opsla bersama jajaran Forkompimda Kabupaten Kepulauan Anambas melaksanakan peninjauan di tiap-tiap Tempat Pemungutan...
Berita Politik
Bawaslu Kota Tanjungpinang Bantah Adanya OTT Terkait Pilwako
redaksi -
Tanjungpinang, SK.co.id - Ketua Bawaslu Kota Tanjungpinang, Muhammad Yusuf, menegaskan bahwa tidak ada Operasi Tangkap Tangan (OTT) yang terjadi pada hari Selasa, 26 November 2024, sekitar pukul 11.30 WIB. Kejadian yang melibatkan relawan Paslon No. 01 Pilwako Tanjungpinang (Rahma-Riza)...
Anambas
Kejari Anambas Tingkatkan Pelayanan, Jalin Sinergi dengan Media
redaksi -
Tarempa, Anambas, SK.co.id - Kejaksaan Negeri (Kejari) Kepulauan Anambas terus berupaya meningkatkan kinerjanya dalam mewujudkan Astacita Penguatan Reformasi Hukum dan Pencegahan Serta Pemberantasan Tindak Pidana. Meski baru berdiri sejak 9 September 2024, Kejari Anambas telah mencatatkan sejumlah capaian, di...
Hukum dan Regulasi
Masyarakat Laporkan Dugaan Korupsi Proyek Dermaga Islamic Center Kundur ke Pihak Berwajib
redaksi -
Kundur, Karimun, SK.co.id - Proyek pembangunan dermaga di Islamic Center Kundur yang mangkrak telah resmi dilaporkan ke pihak berwajib. Media SamuderaKepri.co.id, yang sebelumnya melakukan investigasi dan pemberitaan terkait proyek tersebut, telah melayangkan surat laporan kepada Polres Kabupaten Karimun, Kejaksaan...
Latest News
Mengenal Liquidity Provider Saham: Upaya BEI Menjaga Stabilitas Pasar bagi Investor Pemula
Jakarta, SK.co.id – Bursa Efek Indonesia (BEI) terus berinovasi untuk menciptakan pasar modal yang lebih stabil dan ramah bagi...